Visi

Menjadi Lembaga Sertifikasi Profesi Konstruksi yang Profesional dan Terpercaya dalam menjamin kompetensi tenaga kerja jasa konstruksi di dalam negeri maupun di luar negeri.

Misi

  • Menyediakan Tenaga Asesor yang kompeten dibidang konstruksi.
  • Melaksanakan Uji Kompetensi dengan jujur dan sesuai prosedur yang berlaku oleh Asesor Kompetensi.
  • Memberikan pengakuan dan perlindungan bagi tenaga kerja yang memiliki kompetensi dalam bidang konstruksi untuk mendapatkan sertifikat kompetensi sesuai dengan persyaratan yang telah ditentukan.
  • Meningkatkan dan mencerdaskan sumber daya manusia dibidang jasa konstruksi.